a7 IV: Sebuah perwujudan konsep
a7 IV adalah salah satu manifestasi rencana kami dalam menjaga lingkungan
Layaknya produk Sony lain, siklus produk a7 IV terkait lingkungan juga telah melalui berbagai pertimbangan, mulai dari pengembangan, produksi, pengemasan, hingga logistik. Komponen bodi kameranya terbuat dari plastik daur ulang bermutu tinggi dan dapat didaur ulang. Kemasannya pun ramah lingkungan. Pabrik Sony juga memanfaatkan panel surya berskala besar untuk menekan dampak konsumsi energi.